11/09/2010

DEFINISI MALWARE

Categories: ,

Malware adalah singkatan malicious software, terinstalasinya sebuah software tanpa sepengetahuan anda yang bertujuan merusak atau mengintai setiap aktivitas yang dilakukan pada komputer tersebut. sehingga mengakibatkan kinerja sistem komputer tersebut menjadi menurun bahkan tidak bisa bereaksi sama sekali akibat infeksi dari malware tersebut sehingga mengakibatkan kerugian. Pada umumnya malware itu dibuat sengaja oleh programmer virus untuk menginfeksi sistem komputer target, dengan latar belakang hanya untuk mencari ketenaran dalam dunia cyber ataupun tujuan lain. Begitu banyak malware seperti virus lokal merebak silih berganti menginfeksi sistem komputer setiap harinya dengan varian yang berbeda-beda, contoh: virus brontok, My-love, virus cinta, dll. Bahkan adapun pembuatan malware secara singkat hanya tinggal satu kali klik, sepertihalnya tools virus generator yang tersebar bebas di dunia internet secara gratis.
sebab :

Spread The Love, Share Our Article

Related Posts

No Response to "DEFINISI MALWARE"

Post a Comment

mohhasan22.blogspot.com. Powered by Blogger.

Popular Posts